Baiklah Untuk Pembahasan Selanjutnya
KD 3.5 menggali informasi penting dari teks narasi sejarah yang disajikan secara lisan dan tulis menggunakan aspek: apa, dimana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
KD 3.9 mencermati penggunaan kalimat efektif dan ejaan dalam surat undangan (ulang tahun, kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll)
KD 3.7 menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu dan wujud benda dalam kehidupan sehari-hari
KD 3.2 mengidentifikasi faktor-faktor penting penyebab penjajajhan bangsa indonesia dan upaya bangsa indonesia dalam mempertahankan kedaulatannya
Ayo kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!
A. PPKN KD 3.3
1. Sikap yang harus dikembangkan dalam masyarakat yang beragam seperti Indonesia adalah…
a. Berteman dengan teman yang memiliki suku yang sama
b. memandang budaya sendiri lebih baik dari budaya lain
c. menolak menonton pagelaran budaya dari suku lain
d. saling menghargai perbedaan dalam keberagaman
2. Masyarakat Indonesia terdiri atas banyak suku bangsa. Suku-suku yang terdapat di Jawa adalah …
A. Batak, Jawa, Sunda
B. Betawi, Batak
C. Osing, Melayu
D. Sunda, Jawa
3. Memelihara persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang terdiri dari beraneka ragam suku, budaya, ras, agama, dan Bahasa sesuai dengan semboyan ….
4. Pancasila sebagai sumber dari segala aturan hukum atau perundang-undangan yang berlaku di Indonesia, maka Pancasila disebut sebagai ….
5. Sebutkan 3 sifat pahlawan yang dapat kita teladani!
B. BAHASA INDONESIA KD 3.5
Bacalah teks di bawah ini dengan cermat!
Tahun ( 1602-1942) Negara Belanda adalah negara yang paling lama menjajah di Indonesia yakni mencapai 346 tahun. Dalam kurun waktu selama itu, Belanda berhasil menguasai wilayah Indonesia mencakup Pulau Jawa, Sumatera, Sulawesi, dan Papua.
6. …. nama negara yang menjajah Indonesia paling lama?
Kata tanya yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah …
A.Apa
B. Siapa
C. Kapan
D. Mengapa
7. Teks sejarah narasi ditulis berdasarkan …
8. Berdasarkan teks di atas daerah yang telah berhasil dikuasai oleh Belanda adalah …..
9. berita proklamasi kemerdekaan indonesia disebarkan melalui pamflet menulis pada tembok-tembok dan harian surat kabar
Tuliskan Kembali kalimat di atas dengan ejaan dan tanda baca yang benar!
BAHASA INDONESIA KD 3.9
10. Surat undangan resmi ditulis dengan bahasa yang ….
A. lucu
B. baku
C. santai
D. indah
11. Perhatikan bagian-bagian surat berikut ini!
(1) Kop surat (2) Pembukaan
(3) Isi surat (4) Penutup
Bagian surat yang berisi nama instansi pembuat surat ditunjukkan pada nomor ….
12. Surat undangan ulang tahun merupakan contoh undangan ….
13. Apakah perbedaan antara surat undangan resmi dan tidak resmi?
D. IPA KD 3.7
14. Berikut ini merupakan sifat dari benda gas adalah ….
a. meresap melalui celah kecil
b. bentuk dan ukuran selalu tetap
c. mengisi seluruh ruangan yang ditempati
d. mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang lebih rendah
15. Alat pada gambar digunakan untuk mengukur ….
A. suhu
B. panas
C. kalor
D. dingin
16. Mengkristal adalah perubahan wujud dari …. Menjadi ……
17. Lemari yang diberi kamper akan berbau harum. Peristiwa tersebut merupakan contoh peristiwa ….
18. Sebutkan hal- hal yang mempengaruhi perubahan benda!
E. IPS KD 3.2
19. Bangsa Eropa yang pertama kali datang ke Indonesia adalah…..
A.Portugis
B.Belanda
C. Spanyol
D. Inggris
20. Salah satu bukti bahwa system tanam paksa dinilai sangat menyengsarakan rakyat adalah …
A.Para pekerja diberi upah
B.Banyak kelaparan
C. Petani mendapat keuntungan banyak
D. Rakyat hidup makmur
21. Pada tanggal 23 Maret 1946, sekitar 200.000 penduduk Bandung membakar rumahnya sendiri dan pergi ke pegunungan di daerah Bandung Selatan dikenal dengan sebutan …
22. Pada tanggal 16 Agustus 1945 golongan muda mengamankan Soekarno – Hatta ke ….
23. Sebutkan 3 cara melestarikan budaya bangsa !
F. SBDP KD 3.2
24. Susunan nada yang berjenjang mulai dari 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 1disebut …
A.Nada pentatonic
B.Nada mayor
C. Tangga nada diatonis
D. Interval nada
25. Lagu Ampar-Ampar Pisang bertangga nada ….
26. Lagu Indonesia Pusaka adalah ciptaan …
27. Sebutkan 3 contoh lagu nasional yang bertangga nada minor!
SBDP KD 3.3
28. Pola lantai yang digunakan penari membentuk garis lurus adalah pola lantai….
A.Vertikal
B.Horizontal
C. Diagonal
D. Melengkung
29. Salah satu contoh hasil karya seni yang dapat dinikmati indera penglihatan adalah ….
30. Tari sekapur sirih menggunakan pola lantai …
31. Gambarkan 2 contoh gambar pola lantai!
SBDP KD 3.4
32. Seni menggambarkan obyek-obyek berupa pemandangan alam, tumbuhan, binatang, manusia, dan benda di alam, untuk menimbulkan keindahan disebut seni …
A.Seni lukis
B.Seni pahat
C. Seni tari
D. Seni Kriya
33. Salah satu contoh seni kriya adalah …
34. Karya seni dapat digunakan sebagai alat peraga untuk memperlancar proses belajar, sehingga seni rupa berfungsi sebagai…
35. Sebutkan 3 macam seni rupa daerah!
1. D
2. D
3. Bhineka Tunggal Ika
4. Dasar Negara
5. Berani , rela berkorban, gigih, berjiwa besar
6. A
7. Peristiwa sejarah
8. Pulau Jawa, Sumatera, Sulawesi, Papua
9. Berita Proklamasi Kemerdekaan Indonesia disebarkanmelalui pamflet, menulis di tembok-tembok, dan harian surat kabar.
10. B
11. 1
12. Tidak resmi
13. Surat undangan resmi dibuat oleh sebuah instansi / kedinasan, Bahasa yang digunakan Bahasa baku
Surat undangan tidak resmi dibuat perseorangan untuk perseorangan, Bahasa yang digunakan Bahasa sehari -hari/ tidak baku
14. C
15. A
16. Gas ke padat
17. Menyublim
18. Pemanasan, pembakaran. Pencampuran, Pembusukan, pendinginan
19. A
20. B
21. Bandung Lautan Api
22. Rengasdengklok
23. Mempelajari budaya sendiri , memperkenalkan budaya ke daerah lain, memperkenalkan budaya ke negara lain, tidak tepengaruh budaya asing
24. C
25. Diatonis mayor
26. Izmail Marzuki
27. Indonesia merdeka, halo-halo Bandung. Darisabang sampai meraoke
28. B
29. Seni lukis
30. Lengkung
31. a
32. A
33. Batik
34. Media pembelajaran
35. Seni lukis daerah. Seni pahat daerah, seni tari daerah
Semoga Bermanfaat