Kelompok tani dari desa tetangga terancam mengalami gagal panen akibat musim kemarau. Mereka

Posted on 3 views

oke teman-teman untuk soal selanjutnya!

Kelompok tani dari desa tetangga terancam mengalami gagal panen akibat musim kemarau. Mereka memutuskan membuat kincir air seperti kelompok tani Desa Manggungsari. Jika jari-jari kincir air yang mereka buat sebesar 3 meter. Jika gaya dorong aliran airnya sebesar 62,21 N, energi yang disalurkan oleh gaya dorong aliran air pada kincir air tersebut adalah ……. Joule.

Pembahasan:

Diketahui:

      r = Δs = 3 m

      F = 62,21 N

Ditanya:

      W = …. ?

Dijawab:

Usaha dirumuskan dengan:

       W = F . Δs

           = 62,21 . 3

       W = 186,63 joule

energi yang disalurkan oleh gaya dorong aliran air pada kincir air tersebut adalah 186,63 joule.

**