Apakah perbedaan antara besaran pokok dan besaran turunan? Sebutkan masing-masing dua contoh.

Posted on 10 views

Baiklah untuk soal selanjut nya…

Apakah perbedaan antara besaran pokok dan besaran turunan? Sebutkan masing-masing dua contoh.

Pembahasan soal

Besaran pokok adalah besaran yang dijadikan dasar untuk menetapkan besaran lain. Contohnya adalah massa, waktu, suhu dan panjang.

Besaran turunan ialah besaran yang ditetapkan dari besaran pokok. Contohnya adalah luas, kecepatan, volume, gaya dan sebagainya.

**

Share ke teman yg lain nya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *